Dukung Ganjar-Mahfud, HT: Indonesia Menjadi Negara Maju di 2045

Fahmi Firdaus , Jurnalis
Rabu 15 November 2023 10:22 WIB
Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo /Foto: MNC Media
Share :

Untuk itu, HT menambahkan, pertumbuhan ekonomi Indonesia harus di atas 6 persen. Dan, itu hanya bisa dilakukan dengan membangun masyarakat produktif, khususnya di kalangan bawah.

“Dengan kebijakan yang berpihak yang memberikan kesempatan mereka menjadi produktif, naik kelas lebih cepat, sehingga mesin ekonomi Indonesia ke depan ini akan bisa lebih besar lagi, tujuan Indonesia Emas di 2045 bisa tercapai,”pungkas HT.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya