Pria Ini Nekat Minta Hubungan Intim dengan Istri Temannya hingga Berujung Maut

Erfan Erlin, Jurnalis
Rabu 22 November 2023 07:42 WIB
Pria di Sleman Nekat Tikam Temannya/Ilustrasi Okezone
Share :

Korban ditikam sebanyak dua kali. Bahkan saking dalamnya tusukan pisau itu, sampai bilah pisau tertinggal di tubuh korban. Ada dua pisau, saat kejadian pisau yang tajam masih menancap korban sampai kena ke lambung

Sementara itu, pelaku yang berprofesi sebagai tukang servis elektronik ini mengatakan korban hanya menawarkan untuk memberikan utang. Namun, dirinya sakit hati dengan perkataan korban sehingga menusuk korban.

"Dia ngomong istrimu boleh pinjam uang saya berapa aja tapi bayar utang beda.Aku kan nggak suka. Walaupun penghasilan sedikit tapi saya masih mampu untuk menafkahi," kata pelaku.

Adapun dalam kasus ini polisi mengamankan barang bukti berupa pisau yang digunakan dan pakaian korban. Pelaku dijerat dengan Pasal 351 KUHP dengan ancaman hukuman 2 tahun 8 bulan penjara.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya