Sholat Idul Adha di di Sleman Bareng Keluarga, Ganjar: Suasananya Hangat

Yohanes Demo, Jurnalis
Senin 17 Juni 2024 10:18 WIB
Ganjar Pranowo usai Sholat Idul Adha. (Foto: Yohanes Demo)
Share :

Di momen suci ini, Ganjar juga mengucapkan selamat kepada seluruh umat Islam yang merayakan Idul Adha. Menurutnya momen ini sekaligus sebagai ruang belajar ketika sedang diuji dan harus berkorban untuk menemukan jalan terbaik menjalani kehidupan.

"Selamat ya, bagi umat Islam yang merayakan Idul Adha. Kita selalu belajar dari sejarah, bagaimana diuji, bagaimana berkorban dengan sebuah ketulusan yang Insya Allah akan selalu menemukan jalan paling baik," pungkasnya.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya