Rapat Perdana Pansus Angket Haji DPR Hari Ini Batal, Apa Alasannya?

Achmad Al Fiqri, Jurnalis
Rabu 17 Juli 2024 15:10 WIB
Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta (Foto: Okezone.com)
Share :

JAKARTA - Panitia khusus (Pansus) Angket Pelaksanaan Haji 2024 DPR RI batal menggelar rapat perdana yang dijadwalkan, Rabu (17/7/2024), karena pimpinan DPR belum bisa hadir.

Juru Bicara Pansus Angket Haji DPR RI, Wisnu Wijaya mengatakan bahwa recana rapat hari ini agendanya penentuan komposisi pimpinan Pansus Angket Haji, tapi mendadak harus dibatalkan.

"Ada pemberitahuan bahwa sesuai arahan pimpinan DPR rapat pemilihan pimpinan pansus Rabu ditunda," kata Wisnu saat dihubungi.

 BACA JUGA:

Wisnu belum tahu sampai kapan penundaan rapat pemilihan pimpinan Pansus Angket Haji karena belum ada keterangan dari pimpinan DPR.

"Sampai kapan? Sampai Waktu yang ditentukan kemudian begitu," katanya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya