Indeks Demokrasi Indonesia Turun, Jokowi Klaim Pemilu 2024 Berjalan Demokratis

Raka Dwi Novianto, Jurnalis
Sabtu 20 Juli 2024 14:14 WIB
Presiden Jokowi (Foto: Biro Pers Setpres)
Share :

Lembaga Freedom House melaporkan bahwa indeks demokrasi Indonesia turun dari 62 poin pada 2019 menjadi 53 poin di 2023.

Economist Intelligence Unit menyebutkan indeks demokrasi pada 2023 hanya 6,53, turun dari tahun sebelumnya 6,71 poin.

Indonesia juga menempatkan peringkat 87 dalam V-Dem Democracy Index 2024, padahal sebelumnya berada di rangking 79.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya