Menlu Yordania dan Menlu Mesir Tuding Israel Bertanggung Jawab Atas Eskalasi Berbahaya di Kawasan Akibat Perang Gaza

Susi Susanti, Jurnalis
Jum'at 02 Agustus 2024 07:25 WIB
Menlu Yordania dan Menlu Mesir menganggap Israel bertanggung jawab atas eskalasi berbahaya yang terjadi di kawasan akibat perang gaza (Foto: AP)
Share :

Kedua menteri tersebut menegaskan kembali perlunya mengakhiri pendudukan Israel atas wilayah Palestina dengan cara yang mengatasi akar konflik di wilayah tersebut, memulihkan hak-hak sah rakyat Palestina, dan mewujudkan negara mereka yang merdeka dan berdaulat seperti yang ditetapkan pada 4 Juni 1967, dengan Yerusalem Timur 144 sebagai ibu kotanya, berdasarkan solusi dua negara, sebagai satu-satunya cara untuk mencapai keamanan dan stabilitas di wilayah tersebut.

Mereka juga menegaskan bahwa mereka akan melanjutkan konsultasi dan koordinasi selama periode mendatang.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya