Pegawai Indomaret Dibunuh di Gudang, Saksi Lihat Rekan Kerja Pegang Pisau Berlumuran Darah

Irfan Ma'ruf, Jurnalis
Selasa 10 September 2024 11:36 WIB
Ilustrasi Pembunuhan Pegawai Indomaret/ist
Share :

Melihat aksinya dipergoki oleh saksi, pelaku langsung mengejar saksi. Saksi pun melarikan diri dan meminta pertolongan ke warga setempat. Kini, pelaku sudah ditangkap, sedangkan korban meninggal dunia usai menderita luka pada bagian jantung, punggung, dan kakinya.

Kasus pembunuhan sadis tersebut kini ditangani Polsek Gambir. Pelaku saat ini masih diperiksa penyidik untuk mengetahui motif pembunuhan sadis tersebut.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya