Mengingat, keduanya juga telah melakukan pertemuan yang digelar di Angkringan Semar, Solo, Jawa Tengah, pada Minggu (3/11) malam.
"Mungkin di waktu sisa kampanye ini Prabowo dan Jokowi juga ingin memenangkan Pilkada di banyak daerah. Bisa jadi mendukung RK-Suswono, kan juga ada Ahmad Luthfi (cagub Jawa Tengah) dan macam-macam,"tutupnya.
(Fahmi Firdaus )