5 Begal Bersajam Ditangkap, 2 di Antaranya Ditembak karena Melawan

Wahyudi Aulia Siregar, Jurnalis
Rabu 30 Juli 2025 00:05 WIB
Pelaku begal bersajam (foto: dok ist)
Share :

Dalam penangkapan itu, polisi menyita dua sepeda motor milik pelaku, satu sepeda motor milik korban (Honda Vario BK 3031 JAR), serta dua bilah senjata tajam jenis samurai yang digunakan saat beraksi.

“Saat ini, kelima pelaku masih menjalani pemeriksaan intensif di Mapolsek Sunggal,” jelasnya.

Sebelumnya, aksi pembegalan ini sempat viral di media sosial. Kamera CCTV merekam detik-detik para pelaku memepet korban di Jalan Binjai KM 16, Desa Serbajadi, Sunggal, hingga korban terjatuh. Salah satu pelaku langsung membawa kabur sepeda motor korban dan melarikan diri.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya