Ia menekankan, bahwa Polri disiplin menjalankan SOP dengan prioritas melindungi keselamatan masyarakat, aparat, markas komando, asrama, serta objek vital lainnya.
Sandi juga meminta jajaran Polda, Polres, hingga Polsek menindaklanjuti arahan Kapolri dengan cepat dan tepat, serta memperkuat sinergi TNI-Polri demi menjaga stabilitas keamanan.
“Kami menghormati hak masyarakat menyampaikan pendapat, tetapi harus sesuai hukum dan tidak merugikan kepentingan umum,” pungkasnya.
(Awaludin)