Puan Akhirnya Minta Maaf soal Demo Ricuh Agustus yang Sebabkan Korban Jiwa

Danandaya Arya putra, Jurnalis
Kamis 02 Oktober 2025 12:10 WIB
Puan Akhirnya Minta Maaf soal Demo Ricuh Agustus yang Sebabkan Korban Jiwa
Share :

Momentum demo akhir Agustus itu menurut Puan memang telah berlalu, namun meninggalkan hikmah yang sangat penting bagi demokrasi bangsa ini.

Politikus PDIP ini juga meminta seluruh anggota DPR RI untuk mawas diri dan bekerja bersama agar insiden serupa tidak terulang.

"Semoga demokrasi Indonesia tumbuh semakin matang, berlandaskan dialog, penghormatan kemanusiaan, dan semangat gotong royong yang memperkuat bangsa," pungkasnya.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya