Ayu mengatakan keamanan di Transjakarta ialah hak setiap individu. Karena itu, Transjakarta juga meminta pelanggan untuk saling menjaga dan peduli.
"Jangan ragu untuk segera melaporkan segala bentuk tindakan yang mengganggu kenyamanan kepada petugas kami di lapangan atau melalui call center 1500-102," tuturnya.
(Erha Aprili Ramadhoni)