Temui Tersangka Kasus Ijazah Palsu, Jokowi Buka Peluang Restorative Justice

Ary Wahyu Wibowo, Jurnalis
Rabu 14 Januari 2026 13:46 WIB
Presiden RI ke 7 Joko Widodo (foto: Okezone/Ary)
Share :

Ditanya apakah keduanya menyampaikan permintaan maaf terkait tudingan ijazah palsu, ayah Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menilai hal itu tidak perlu diperdebatkan.

"Menurut saya, ada atau tidak permintaan maaf, tidak perlu diperdebatkan. Karena niat baik silaturahmi itu harus saya hormati dan hargai," ucapnya.

Ditanya apakah mereka juga menyampaikan permintaan untuk menghentikan kasus, Jokowi memperkirakan hal itu akan ditindaklanjuti oleh pengacara mereka.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya