Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Semburan Lumpur Balikpapan, Tanggap Darurat Diberlakukan

Amir Sarifudin , Jurnalis-Minggu, 16 November 2014 |20:01 WIB
Semburan Lumpur Balikpapan, Tanggap Darurat Diberlakukan
Semburan Lumpur Balikpapan, Tanggap Darurat Diberlakukan (ilustrasi)
A
A
A

BALIKPAPAN - Semburan lumpur setinggi lima meter yang bercampur gas di Jalan Persatuan RT 30, Kelurahan Manggar Baru, Balikpapan Timur, hari ini berkurang. Di hari kedua ini, semburan lumpur tidak lebih dari satu meter.

Kendati demikian, petugas dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Balikpapan, Safety Pertamina, serta Anggota TNI dan Polri masih berjaga-jaga di area sumber lumpur.

Petugas juga memberi tanda peringatan dengan memasang garis polisi di area sumber lumpur. Di samping itu, area keluar masuk ke arah sumber lumpur juga mendapat penjagaan petugas.

Tursana Faturidwan, Pengawas Rige Pertamina EP produksi area Samboja yang turun ke lokasi sumber lumpur, mengatakan, semburan lumpur yang mengeluarkan bau tidak sedap tersebut merupakan gas yang terperangkap di sela-sela batuan batubara di dalam tanah.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement