Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Cerita Saksi Penembakan Massal di Thailand yang Menewaskan 29 Orang

Agregasi BBC Indonesia , Jurnalis-Senin, 10 Februari 2020 |14:15 WIB
Cerita Saksi Penembakan Massal di Thailand yang Menewaskan 29 Orang
Penembakan di mal Terminal 21, Thailand menewaskan 29 orang. (Foto/Twitter)
A
A
A

NAKHON RATCHASIMA – Sejumlah saksi mata penembakan massal di Kota Nakhon Ratchasima, Thailand, menceritakan bahwa mereka bersembunyi di toilet dan mencari informasi melalui ponsel.

Jakraphanth Thomma, seorang tentara berusia 32 tahun menembak secara membabi buta di kawasan mal Terminal 21 pada Sabtu 8 Februari 2020, hingga menewaskan 29 tahun. Ia ditembak mati 16 jam kemudian oleh pasukan keamanan Thailand.

Salah seorang saksi saat kejadian, mengutip BBC, Senin (10/2/2020), Nattaya Nganiem menceritakan bahwa ia meninggalkan mal dengan mobil saat mendengar suara tembakan. Ia melihat seorang wanita berlari keluar dari mal dengan histeris.

Nattaya melihat seorang pengendara sepeda motor melempar sepeda motornya dan berlari.

Baca juga: Tewaskan 29 Orang, Penembakan Massal Thailand Dipicu Masalah Kesepakatan Rumah

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement