Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Pemerintah Belum Tentukan Status Kewarganegaraan WNI Eks ISIS

Fahreza Rizky , Jurnalis-Rabu, 12 Februari 2020 |14:22 WIB
Pemerintah Belum Tentukan Status Kewarganegaraan WNI Eks ISIS
Kepala Staff Presiden (KSP) Moeldoko (foto: Ist)
A
A
A

"Setelah itu dikelompokkan, baru dilihat. Kewarganegaraannya kan isunya ada yang bakar paspor dan sebagainya kan perlu dilihat lagi. Itu intinya seperti itu," tambah Moeldoko.

Baca Juga: Bisakah Anak-Anak WNI Eks ISIS Dipulangkan? Ini Jawaban Mahfud MD 

Kendati demikian, pemerintah membuka opsi akan memulangkan anak-anak yang masuk dalam kategori FTF itu. Namun, pemerintah masih harus melihat detail kondisi serta kasusnya terlebih dahulu. Untuk itulah diperlukan verifikasi data.

"Kan ya harus diverifikasi. Bisa aja nanti ada pemulangan terhadap anak yang sangat kecil ya. Yang yatim piatu mungkin ya akan terjadi seperti itu," tutup Moeldoko.

(Fiddy Anggriawan )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement