Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

9 TKI Asal Blitar Dinyatakan Positif Covid-19

Solichan Arif , Jurnalis-Rabu, 12 Mei 2021 |04:00 WIB
9 TKI Asal Blitar Dinyatakan Positif Covid-19
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
A
A
A

BLITAR - Jumlah total pekerja migran Indonesia (PMI) asal Kabupaten Blitar, Jawa Timur yang terkonfirmasi positif Covid-19 sebanyak sembilan orang. Beberapa di antaranya berstatus PMI mandiri atau pulang sendiri dari Surabaya tanpa ikut fasilitas penjemputan pemerintah.

"Iya (sembilan PMI positif) itu dengan yang mandiri," ujar Juru Bicara Tim Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Blitar Eko Wahyudi kepada wartawan, Selasa (11/5/2021).

Baca Juga:  Lebih 3 Ribu Tenaga Kesehatan Covid-19 Dilaporkan Belum Dapat Insentif

Sembilan orang PMI positif Covid-19 tersebut di antaranya warga Kecamatan Srengat, Kecamatan Bakung, Gandusari, Kecamatan Garum dan Kecamatan Wonotirto.

Dua PMI yang datang dari Negara Singapura lolos pemeriksaan di bandara. Di asrama haji Sukolilo Surabaya, keduanya juga terdeteksi negatif. Saat di swab petugas kesehatan Kabupaten Blitar, keduanya dinyatakan positif.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement