JAKARTA - Kemacetan panjang terjadi di Jalan Tol Jakarta-Cikampek, Sabtu (29/5/2021) siang.
Informasi dari Jasa Marga ada kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek, tepatnya di Karawang Barat Km 46 arah Jakarta lajur 3/kanan.
Baca Juga: Antrean Kendaraan Mengular di Pintu Masuk Ancol, Pengelola Pastikan Prokes Ketat
"11.54 WIB #Kecelakaan_Japek Karawang Barat KM 46 arah Jakarta di lajur 3/kanan, dalam penanganan petugas," tulis Twitter @Jasamarga.
Belum diketahui pasti, kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan tersebut. Baca Juga: Begini Kronologi Mekanik Tewas Terjepit saat Perbaiki Lift di Hotel
(Arief Setyadi )