Baca juga: Pesan Ridwan Kamil ke BUMD: Gotong Royong Atasai Kasus Covid-19
Kang Emil menuturkan, pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bagi penyandang disabilitas di 27 kabupaten/kota di Jabar nantinya akan menggunakan fasilitas yang disiapkan oleh Dinas Sosial dan Kementerian Sosial (Kemensos).
"Kita sudah mulai di tempat-tempat yang dikelola oleh Dinas Sosial kerja sama dengan Kemensos. Mudah-mudahan ini bisa kita selesaikan secepatnya," ucapnya.
(Qur'anul Hidayat)