"Kami mohon maaf, bahkan kami juga sudah diingatkan. Ya tapi karena kami sudah menyebarkan HTM (Harga Tiket Masuk) mengadakan even itu, namanya even sudah pada bayar gitu. Kami berusaha untuk tidak akan mengulangi lagi, kami koperatif," ucap pria pengelola kafe dalam video.
(Qur'anul Hidayat)