Kemudian Mahfud bercerita bagaimana proses pendaftaran yang digelar siang tadi. Mahfud mengatakan, dirinya diantar oleh keluarga, kawan, sahabat, hingga seluruh masyarakat yang mendukung.
Mereka semua, kata Mahfud, memiliki semangat dan percaya yang tinggi pada cita-cita yang akan diperjuangkan oleh dirinya dan Ganjar Pranowo.
"Mereka rela berkumpul sejak pagi hingga siang bolong," ucapnya.
(Fakhrizal Fakhri )