“Masyarakat agar tetap waspada dengan erupsi ini, ya tentunya ini akan terus dipantau oleh pemerintah, pemerintah akan terus memberikan informasi-informasi kepada masyarakat,” kata Syafril.
“Tentu masyarakat di sekitar di sekitar Gunung Marapi pada umumnya kan mereka sudah tahu ya dibandingkan itu mereka bisa atur ya maka kita perlu panik apalagi kalau pemerintah itu jelas memberikan informasi-informasi kondisi Gunung,” pungkasnya.
(Qur'anul Hidayat)