"Gus Dur mengatakan, ya tentu saja bisa karena raja tetap manusia. Gus Dur bilang mungkin ada sesuatu tidak Anda mengerti," kata Lily menirukan ucapan Gus Dur.
Apa kiranya yang dikatakan Gus Dur kepada Raja Fahd hingga ia tertawa ngakak?
Gus Dur saat itu hanya berkata, "Raja Fahd adalah satu-satunya orang Arab yang tidak beristri dua."
(Salman Mardira)