Suswono pun menyampaikan bahwa kampanye akbar itu ditujukan untuk menyatukan para pendukung untuk memenangkan pasangan RIDO di Pilkada Jakarta 2024.
"Dan, sebagaimana yang kita tekadkan mudah-mudahan, satu putaran bisa benar-benar teralisasi," tandasnya.
(Puteranegara Batubara)