Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Lapor Polda Jateng, Kubu Luthfi-Yasin Murka Buntut Hoaks Gambar TNI Diikat Polisi

Arief Setyadi , Jurnalis-Minggu, 17 November 2024 |22:30 WIB
Lapor Polda Jateng, Kubu Luthfi-Yasin Murka Buntut Hoaks Gambar TNI Diikat Polisi
Kubu Luthfi-Yasin lapor Polda Jateng buntut hoaks gambar TNI diikat polisi (Foto: Ist)
A
A
A

Ia mengingatkan, bahwa hubungan harmonis antara TNI dan Polri adalah kunci stabilitas negara.
Menurutnya, segala upaya yang bertujuan memprovokasi atau menciptakan ketegangan antara kedua institusi tersebut merupakan ancaman terhadap persatuan bangsa.

"Selama ini, kami saling menjaga antara TNI dan Polri. Siapa pun yang mencoba membenturkan kedua institusi ini, jelas tidak memiliki niat baik untuk bangsa dan negara,” pungkasnya.

Ilustrasi tersebut masih tersebar di platform TikTok dalam seminggu terakhir melalui dua akun, yaitu relawankomjenluthfi dan RelawanLuthfi. Solo.

(Arief Setyadi )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement