Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Pria Bersarung di Sampang Diduga Korban Pembacokan, Kaosnya Bersimbah Darah

Diwan Mohammad Zahri , Jurnalis-Sabtu, 05 April 2025 |12:53 WIB
Pria Bersarung di Sampang Diduga Korban Pembacokan, Kaosnya Bersimbah Darah
Pria Bersarung di Sampang Diduga Korban Pembacokan (Foto: Istimewa)
A
A
A

SAMPANG – Seorang pria bersarung berinisial MA (43) ditemukan mengalami luka diduga dibacok seseorang.

Insiden berdarah itu terjadi di Jl. Halim Perdana Kusuma Sampang pada hari Jumat tanggal 04 April 2025 sekira pukul 10.00 WIB. Dalam video yang viral terlihat korban memakai sarung berwarna biru dan kaos berwarna putih sedang merintih kesakitan.

Kapolres Sampang AKBP Hartono memebenarkan insiden tersebut dan pelaku berhasil diamankan ke Mapolres Sampang.

Insiden berawal saat petugas Humas Polres Sampang mendapat laporan dari warga bahwa telah terjadi dugaan pembacokan.

"Anggota langsung menuju salah satu warung makan yang berada di Jl. Halim Perdana Kusuma Sampang usai ditelpon warga yang melaporkan ada kejadian penganiayaan tersebut," ungkapnya, Sabtu (5/4/2025)

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement