Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Aceh Besar Digoyang Gempa 5,6 SR

Anton Suhartono , Jurnalis-Selasa, 22 Oktober 2013 |12:45 WIB
Aceh Besar Digoyang Gempa 5,6 SR
Titik pusat gempa di Aceh Barat (22/10) (BMKG)
A
A
A

JAKARTA - Gempa bumi berkekuatan 5,6 Skala Richter menggoyang Kabupaten Aceh Besar, Aceh, siang ini.

Data dari Badang Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut, gempa terjadi pada Selasa (22/10/2013) pukul 12.40 WIB.

Titik pusat gempa berada di 16 kilometer arah barat daya Kabupaten Aceh Besar. Kedalamannya hanya 10 kilometer.

Sejauh ini, belum ada laporan gempa dirasakan di mana saja. Apakah ada kerusakan bangunan dan korban juga belum diketahui.

(Anton Suhartono)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement