Batu Red Rafflesia Kebanggaan Masyarakat Bengkulu

Antara, Jurnalis
Rabu 11 Maret 2015 11:58 WIB
Batu Red Raflesia kebanggan masyarakat Bengkulu (Foto: Putra/Okezone)
Share :

Sementara itu, Direktur PT Alesha Wisata, Krisna Gamawan mengatakan, batu akik dan pengolahannya dapat menjadi salah satu destinasi wisata.

"Perlu dibuat galeri akik yang ramah wisatawan, konsepnya seperti perajin batik besurek," kata dia.

Galeri akik yang ramah wisatawan itu menurutnya perlu menyediakan tempat asah sekaligus proses olahnya yang memadai untuk dikunjungi.

Selama ini, oleh-oleh khas Bengkulu yang dijual di pusat oleh-oleh dan kerajinan khas Bengkulu antara lain kain besurek dan berbagai kerajinan berbahan kulit kayu lantung. Adapula berbagai jenis makanan yakni aneka keripik, kue tat dan lempuk durian serta sirup dari buah jeruk kalamansi.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya