''Kita belum tahu penyu jenis apa. Nanti setelah menetas baru kita tahu, penyu jenis apa,'' jelas Edi.
Setelah beberapa bulan dieram, lanjut dia, nantinya secara keseluruhan telur penyu akan di lepas liarkan di obyek wisata pantai batu kumbang. Sebab, kata dia, di lokasi itu masih dijadikan tempat penyu bertelur.
''Tepian pantai batu kumbang jadi lokasi bertelur penyu,'' demikian Edi.
(Fransiskus Dasa Saputra)