Terungkap! Tak Semua Umat Buddha di Myanmar Benci Rohingya, Ini Buktinya

Rufki Ade Vinanda, Jurnalis
Rabu 27 September 2017 17:52 WIB
Pengungsi Rohingya mempersiapkan makanan di sebuah kamp pengungsian di Cox's Bazar, perbatasan Bangladesh, Rabu 27 September 2017. (Foto: Cathal McNaughton/Reuters)
Share :

BACA JUGA: Mantap! Relawan Indonesia Akan Bangun 1.000 Rumah untuk Pengungsi Rohingya

BACA JUGA: Alhamdulillah! Bangladesh Buka Pintu dan Minta Bantuan untuk Muslim Rohingya

Kelompok Buddha radikal di Rakhine sendiri diketahui merupakan salah satu pendukung terkuat dari junta militer Myanmar di Rakhine. Anca menegaskan, memang benar terdapat tindakan rasial pada Rohingya yang dilakukan oleh Wiratu. Masih menurut Anca, hal tersebutlah yang menjadi salah satu penyebab mengapa penasihat negara Myanmar, Aung San Suu Kyi tidak berdaya menyelesaikan konflik Rohingya.

(Rifa Nadia Nurfuadah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya