TANGSEL - Kecelakaan maut di Tanjakan Emen, Subang, Jawa Barat menewaskan belasan penumpang bus asal Kelurahan Pisangan, Ciputat Timur, Tangerang Selatan (Tangsel). Diduga jumlah korban akan terus bertambah mengingat belum semua terdata.
Rincian sementara korban tewas dan luka yang teridentifikasi di Puskesmas Jalancagak, Subang.
(Baca Juga: Keluarga Korban Kecelakaan Bus di Tanjakan Emen Berdatangan ke Kelurahan Pisangan)
Tewas:
1. Kenah
2. Satiyah