KPK Sudah Temukan Deputi Penindakan Pengganti Heru Winarko

Puteranegara Batubara, Jurnalis
Selasa 03 April 2018 19:29 WIB
Ketua KPK Agus Raharjo (foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo mengungkapkan, telah menemukan calon Deputi Penindakan pengganti Heru Winarko. Lembaga antirasuah telah melakukan sejumlah rangkaian tes untuk mencari jabatan strategis tersebut.

"Tes kemarin sudah kami lakukan kelihatannya Deputi-nya sudah kami temukan sudah mendapatkan dari hasil tes itu," ucap Agus di Gedung KPK, Jakarta Selatan, Selasa (3/4/2018).

Heru Winarko Dilantik Jadi Kepala BNN (foto: Antara)

(Baca Juga: Ini 3 Calon Deputi Penindakan KPK yang Lolos Seleksi Tahap Akhir)

Dalam proses "perebutan" kursi Deputi Penindakan KPK, setidaknya ada tiga nama yang akan mengikuti tes tahap akhir. Mereka adalah, Brigjen Firli yang merupakan perwakilan Polri.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya