(Baca Juga : PKS Klaim Perjuangkan Hasil Ijtima Ulama hingga Detik Akhir Pemilihan Cawapres Prabowo)
Terkait hal tersebut, Roy mengaku menghormati apa yang dilakukan Andi Arief. Namun, bila ada konsekuensi hukum, biarkan Arief pribadi yang mempertanggungjawabkannya.
"Saya hormat apa yang dia lakukan, tapi pertanggungjawabannya biarkan kepada yang bersangkutan. Dia nge-tweet dengan akun pribadi, bukan akun Demokrat. Jadi, tanggung jawab kembali ke dia," pungkas Roy.
(Baca Juga : Jadikan Mahfud MD Cawapres Ibarat "Memelihara Anak Macan")
(Erha Aprili Ramadhoni)