Usai menemukan pasangan mesum tersebut, selanjutnya pria tersebut langsung dibawa ke Polsek Bangko untuk diinterograsi.
Kapolsek Bangko Iptu Echo Sitorus membenarkan jika anggotanya melakukan operasi cipta kondisi setiap malam minggu.
"Malam ini, sasaran kita kos-kosan, salon, serta balapan liar, dan hasilnya ada satu orang pasangan mesum dan dua pemuda mabuk tanpa identitas kita amankan, setelah kita data membuat surat pernyataan,ketiganya kita lepas," tutupnya.
(Arief Setyadi )