Jokowi: Tempe di Pasar Gintung Lampung Rp3.500, Dimakan 3 Hari Enggak Habis Itu

Faiza Ukhti Annisa, Jurnalis
Sabtu 24 November 2018 13:49 WIB
Jokowi di Lampung. (Foto: Faiza Ukhti/Okezone)
Share :

(Baca juga: Blusukan ke Pasar Gintung Lampung, Jokowi Belanja Sayuran & Tempe)

Ia menilai, hanya ada beberapa komoditas yang mengalami kenaikan harga, salah satunya daging ayam yang naik dari Rp28.000 menjadi Rp32.000.

"Tapi itu biasa, kadang harga naik, atau turun. Tapi secara rata-rata, (harga) stabil. Harusnya ke pasar tradisional itu kita bilang murah, murah, murah untuk promosi pasar. Ini enggak pernah ke pasar tiba-tiba bilang mahal, mahal,” kata dia.

Setelah menyelesaikan agenda blusukan dan jalan sehat di Tugu Adipura Lampung, Jokowi bertolak ke Graha Wangsa, Kota Bandar Lampung untuk mengukuhkan Tim Kampanye Daerah (TKD) Lampung.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya