Soliditas TNI-Polri Bukan Sekadar Lip Service

Fahreza Rizky, Jurnalis
Sabtu 05 Oktober 2019 09:39 WIB
Wakapolda Brigjen Wahyu saat menghadiri HUT ke-74 TNI di DPR (foto: Okezone.com/Reza)
Share :

Sementara itu, Dandim 0501/JP BS Kolonel (Inf) Wahyu Yudhayana, mengucapkan terimakasih kepada Polri atas atensi yang diberikannya dalam HUT ke-74 TNI. Ia menegaskan soliditas TNI-Polri merupakan hal yang pasti, bukan sekadar ucapan belaka.

"Soliditas TNI-Polri bukan lip service. Sehingga kami sampaikan tidak usah diragukan lagi terhadap kebersamaan kita. Apapun yang dibutuhkan Polri, kami sebagai satuan BKO harus memberikan yang maksimal sebagai rasa kebanggaan kami," jelas Wahyu.

Usai pemberian sambutan, acara dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng sebagai rasa syukur atas HUT ke-74 TNI. Lalu acara dilanjutkan dengan hiburan musik dangdut.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya