Kronologi Kecelakaan yang Menyebabkan Mobil Terbakar di Tol Cipali

Fathnur Rohman, Jurnalis
Senin 25 Mei 2020 19:08 WIB
Mobil terbakar di Tol Cipali (foto: istimewa)
Share :

 Baca juga: Minibus Terbakar di Tol Cipali, 2 Orang Terluka Parah 

Akibat dari kejadian itu, sambung Endang, Suhendi beserta Siti Amanah dan Reza mengalami luka-luka. Mereka kemudian dibawa ke RSU Mitra Plumbon Cirebon untuk menjalani perawatan.

"Akibat dari kecelakaan lalu lintas tersebut pengemudi dan penumpang mengalami luka-luka dan diperiksakan ke RSU Mitra Plumbon Cirebon," ujarnya.

Saat ini, mobil Toyota Rush yang terlibat kecelakaan tunggal tersebut, diamankan di Kantor PJR Cipali Kertajati.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya