Singgung Omnibus Law, Lemhannas: Tidak Mungkin Mengorbankan Rakyat Indonesia

Felldy Utama, Jurnalis
Rabu 21 Oktober 2020 16:16 WIB
Gubernur Lemhannas, Letjen TNI (Purn) Agus Widjojo (Foto : Okezone.com)
Share :

JAKARTA - Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas), Letjen TNI (Purn) Agus Widjojo menyinggung, soal Omnibus Law Tentang Cipta Kerja (Ciptaker) yang belakangan ini ramai dibahas di ruang publik.

Menurut Agus, regulasi yang digagas pemerintah itu sudah membawakan aspirasi masyarakat Indonesia. Sehingga, tidak mungkin pemerintah menjerumuskan ke jurang kesengsaraan rakyat lewat Omnibus Law.

"Saya percaya bahwa siapapun yang ditempatkan untuk mewakili rakyat Indonesia, membawakan aspirasi rakyat Indonesia. Itu tidak mungkin mengorbankan rakyat Indonesia," kata Agus disela-sela acara Jakarta Geopolitical Forum IV yang digelar di MNC Conference Hall, iNews Tower, Jakarta Pusat, Rabu (21/10/2020).

Baca juga:

Gubernur Lemhannas Sebut Demo Omnibus Law Harus Sejalan Konsensus Kebangsaan

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya