Kurang Enak Badan, Pasangan Bajo Langsung Cabut Usai Debat Pilwalkot Solo

Ary Wahyu Wibowo, Jurnalis
Jum'at 06 November 2020 21:47 WIB
Pasangan Bajo di Pilwalkot Solo (foto: Sindonews.com)
Share :

Keduanya langsung meninggalkan lokasi debat di Hotel Sunan Solo dengan alasan Bagyo Wahyono kurang enak badan.

"Mohon maaf teman teman media, kondisi Pak Bagyo kurang begitu memungkinkan kondisi kesehatannya, jadi Setelah acara ini beliau (Bagyo Wahyono) ingin meninggalkan tempat. Mohon maaf tidak bisa bertemu panjenengan (anda) semua," kata Sigit Prawoso, ketua tim pemenangan Bajo usai acara debat.

Ia.berjanji dalam debat berikutnya, pasangan Bajo akan memberikan keterangan pers kepada awak media yang meliput acara debat. Pihaknya meminta maaf karena Bagyo Wahyono tidak bisa memberikan keterangan pers pada kesempatan kali ini.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya