6 Tahun Beraksi, Ini Peran 7 Anggota Sindikat Pemalsu Buku Nikah

Yohannes Tobing, Jurnalis
Selasa 16 Maret 2021 18:02 WIB
Polisi tangkap 7 anggota sindikat pembuat buku nikah palsu. (Foto: Yohannes T)
Share :

Adapun yang berperan sebagai pengetik blangko buku nikah adalah pelaku BS. Cara kerjanya, BS membeli buku nikah dari tersangka S dan mengisi data-data sesuai yang pelanggan mau.

"Pelaku BS ini sebagai master joki yaitu menampung pesanan dari konsumen dan mengetik blangko kosong nikah sesuai dengan calon pengantin," ucap Guruh.

Baca juga: Gunakan Rapid Antigen Palsu, 18 Calon Penumpang Diamankan Polisi di Bandara

Dari pengungkapan ini, polisi mengamankan 80 buku nikah palsu, 2.850 sampul buku nikah palsu, mesin pemotong kertas, hingga mesin cetak.

"Atas perbuatannya, para pelaku dijerat pasal 263 KUHP tentang pemalsuan dokumen. Mereka terancam hukuman 6 tahun penjara," tutup Guruh.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya