Menkes: Kasus Covid-19 Jepang Telah Masuki 'Fase Baru'

Antara, Jurnalis
Rabu 04 Agustus 2021 14:04 WIB
Foto: Reuters.
Share :

BACA JUGA: Kasus Covid-19 di Jepang Meningkat saat Olimpade Tokyo 2020 Digelar

"Pandemi telah memasuki fase baru... Kecuali kita memiliki cukup tempat tidur, kita tidak dapat membawa orang ke rumah sakit. Kita perlu bertindak lebih dulu dalam hal ini," kata Tamura kepada parlemen.

"Penting untuk bertindak dengan cepat," katanya.

Tamura menambahkan bahwa pemerintah siap untuk membatalkan kebijakan baru jika tidak membantu mengatasi krisis di rumah sakit.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya