Tiga kota terbesar di Australia, yaitu Sydney, Melbourne dan Brisbane kini ditutup.
Sebagian pejabat kesehatan mengatakan kepada Reuters, mereka berharap lebih banyak penutupan sampai negara itu mencapai tingkat vaksinasi yang lebih tinggi.
(Baca juga: Dokumen Negara: Wiski Jepang Seharga Rp83 Juta Hilang, Pompeo Mengaku Tidak Terima)
Sebagian orang khawatir langkah-langkah itu dapat memaksa negara itu ke dalam resesi kedua dalam dua tahun, karena banyak yang tidak bisa bekerja akibat begitu banyak bisnis yang ditutup.
(Susi Susanti)