PBB Kutuk Tindakan Keras Taliban terhadap Demonstran

Agregasi VOA, Jurnalis
Sabtu 11 September 2021 09:42 WIB
Demonstran wanita protes pembatasan peran wanita di pemerintahan baru Taliban (Foto: AP via VOA)
Share :

Shamdasani mengatakan kantornya telah menerima laporan yang kredibel tentang aktivis hak-hak perempuan dan jurnalis yang meliput protes di negara itu yang ditangkap secara sewenang-wenang dan dipukuli dengan kejam. Dia mengatakan empat kematian telah dikukuhkan, meskipun jumlah itu kemungkinan akan lebih tinggi.

 (Baca juga:PBB Terima Laporan Pelanggaran Eksekusi yang Dilakukan Taliban ke Warga Afghanistan)

 

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya