Baca Juga: Operasi Pencarian Korban Erupsi Semeru Diperpanjang hingga 17 Desember
Upaya penanganan darurat hingga hari kesebelas, BNPB masih melakukan pendampingan terhadap pemerintah daerah dan Posko. Pada hari ini, Kepala BNPB Letnan Jenderal TNI Suharyanto, bertolak ke Surabaya dan melanjutkan menuju Kabupaten Lumajang dari arah Malang.
"Kepala BNPB ingin memastikan penanganan darurat juga dapat berjalan optimal di sisi Pronojiwo dan berlanjut pada tahap transisi darurat ke pemulihan," pungkasnya.
(Arief Setyadi )