Sementara itu, Sekertaris BPBD Kabupaten Cianjur, Rudi Wibowo Labis mengatakan, pihaknya telah menerima laporan adanya sejumlah rumah warga yang rusak akibat diterjang hujan deras disertai es.
"Saat ini kami masih melakukan asesmen di lapangan, beberapa petugas BPBD juga telah diturunkan ke lokasi kejadian," ucapnya.
Baca juga: Awan Mirip Gulungan Ombak di Langit Jakarta, BMKG: Jika Melihatnya Segera Berlindung dan Jauhi
(Fakhrizal Fakhri )