Laporkan Dugaan Korupsi, Wanita Ini Malah Jadi Tersangka

Hasan Hidayat, Jurnalis
Sabtu 19 Februari 2022 11:16 WIB
Nurhayati (foto: tangkapan layar)
Share :

"Uang itu tidak pernah sampai ke rumah saya, satu detikpun, hampir dua tahun waktu saya tersita untuk mengungkap kasus korupsi ini," ucapnya.

BACA JUGA:Korupsi Dana Covid-19, Mantan Kadis Pangan Minahasa Utara Diancam Hukuman Mati 

Video tersebut mendapatkan respon dari warganet yang berkomentar. Salah satunya akun YouTube Suprantiono yang menyemangati Nurhayati.

"Semangat Bu Nur, jangan pernah mundur," tulis akun tersebut.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya