Kabur dari Penjara, 4 Negara Ini Jadi Tujuan Favorit Buronan Indonesia

Ajeng Wirachmi, Jurnalis
Jum'at 03 Juni 2022 05:06 WIB
Ilustrasi buronan Indonesia (Foto: Okezone)
Share :

4. Korea Selatan

Korea Selatan juga masuk sebagai negara tujuan buronan. Sebut saja Indra Budiman, tersangka kasus dugaan penipuan dan pencucian uang Condotel Swiss Bell dalam rentang waktu 2012 – 2014. Ia pernah terbang ke Korsel untuk bersembunyi. Padahal, perjanjian ekstradisi kedua negara sudah resmi disepakati pada 28 November 2000.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya