Lanud Timika: Korban Kecelakaan Pesawat Susi Air Dievakuasi Sekitar 1 KM dari TKP

Qur'anul Hidayat, Jurnalis
Kamis 23 Juni 2022 18:49 WIB
Evakuasi korban kecelakaan pesawat Susi Air. (Foto: Lanud Timika)
Share :

Ditambahkannya, dari keterangan di lapangan terungkap insiden yang dialami pesawat Pilatus Porter PC-6 milik Susi Air dengan nomor penerbangan PK- BVM saat dalam perjalanan Dumo-Timika, bukan sebaliknya.

Namun untuk memastikan masih menunggu laporan dari KNKT setelah memeriksa kotak hitam yang masih berada di pesawat tersebut.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya