Verifikasi Faktual Perindo Kota Jambi Lengkap, Tidak Ada Catatan

Azhari Sultan, Jurnalis
Senin 17 Oktober 2022 19:08 WIB
Verifikasi faktual Perindo Jambi. (Foto: Azhari Sultan)
Share :

Dia menegaskan hasilnya memenusi syarat (MS) dan akan dimasukkan ke sipol. "Nantinya secara otomatis akan keluar MS tersebut," katanya.

"Semuanya ada, plang nama juga sudah ada, kelayakan kantor sudah. Alhamdulillah terseleksi untuk di 2024," tutur Nurdin.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya