Ia menambahkan, saat ini kedua pelaku masih menjalani pemeriksaan di Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumut.
Polisi belum mau menjelaskan lebih lanjut modus pasti, berapa berat sabu, dan dari mana barang didapat, karena pelaku masih dimintai keterangan.
"Terkait modus pasti sabu dan sebagainya masih dilakukan pemeriksaan terhadap kedua pemuda tersebut," pungkasnya.
(Awaludin)